Califer Gauge |
Califer gauge adalah alat ukur yang menggunakan dial gauge. Cara penggunaan califer gauge sangat mirip dengan cara penggunaan cylinder Bourgauge. Ada dua tipe califer gauge yaitu :
a. Inside Califer
Berfungsi untuk mengukur diameter luar
b. Outside Califer
Berfungsi untuk mengukur diameter dalam
Namun yang paling umum digunakan untuk mengukur komponen otomotif yaitu Inside Califer gauge.
Adapun beberapa langkah yang harus dilakukan saat pengukuran komponen menggunakan califer gauge adalah :
Cara Seting Califer Gauge |
1. Ukurlah diameter dalam dengan vernier califer ( jangka sorong ). Katakanlah hasil pengukurannya adalah 8,40 mm. Selanjutnya set mikrometer ke angka yang mendekati hasil ukur dari vernier califer dan kelipatan 0,5 mm . Maka hasil setingnya yaitu 8,50 mm.
2. Tempatkan kaki-kaki califer diantara anvil dan spindle micrometer. Gerakkan califer sampai mendapat angka yang terkecil. Kemudian putar califer gauge dengan meletakkan angka 0 (nol) lurus dengan jarum.
3. Himpitkan lugs agar dapat dengan mudah masuk ke lubang, untuk menahannya tekan tombol
3.Tekan tombol califer gauge dan masukkan lug pada diameter dalam benda yang akan diukur dan bebaskan tombol. Gerakkan califer sampai didapat pembacaan terkecil. Jika hasil pembacaan menunjukkan 0.08 mm, berarti hasil pengukuran diameter dalamnya adalah 8, 42 mm. ( 8,50 mm - 0,08 mm )
Tidak ada komentar:
Posting Komentar